Kamis, 15 November 2012

Penemuan Paling Bodoh Didunia


Mari kita lihat seberapa jauh imajinasi manusia ketika orang memiliki terlalu banyak waktu di tangan mereka. Mungkin penemuan ini tidak begitu bodoh tetapi kenyataannya adalah bahwa penemuan mereka tidak diperlukan. Yah, itu sifat manusia – selalu ingin bereksperimen dan menciptakan. Ini adalah hal yang baik meskipun….


Curved Barrel Machine Gun, 1953:

Ini adalah senapan mesin dengan laras melengkung. Ini senjata yang sempurna untuk “tembak dulu, baru lihat apa yang kau tembak” .

5 Bendungan Tertinggi Di Dunia


Bendungan atau dam adalah konstruksi yang dibangun untuk menahan laju air menjadi waduk, danau, atau tempat rekreasi. Seringkali bendungan juga digunakan untuk mengalirkan air ke sebuah Pembangkit Listrik Tenaga Air. Kebanyakan dam juga memiliki bagian yang disebut pintu air untuk membuang air yang tidak diinginkan secara bertahap atau berkelanjutan.
Bendungan(dam) dan bendung(weir) sebenarnya merupakan struktur yang berbeda.
Bendung (weir) adalah struktur bendungan berkepala rendah (lowhead dam), yang berfungsi untuk menaikkan muka air, biasanya terdapat di sungai. Air sungai yang permukaannya dinaikkan akan melimpas melalui puncak / mercu bendung (overflow).

Dapat digunakan sebagai pengukur kecepatan aliran air di saluran / sungai dan bisa juga sebagai penggerak pengilingan tradisional di negara-negara Eropa. Di negara dengan sungai yang cukup besar dan deras alirannya, serangkaian bendung dapat dioperasikan membentuk suatu sistem transportasi air. Di Indonesia, bendung dapat digunakan untuk irigasi bila misalnya muka air sungai lebih rendah dari muka tanah yang akan diairi.Nah ada 5 Bendungan yg tinggi2 di dunia diantaranya :
Saya mulai dari yang paling rendah

5. Bendungan Mica di Kanada (242m)

http://ncwpics.com/ncw/wp-content/gallery/misc/revelstokedam.jpg

10 Tempat Paling Romantis Di Dunia


Siapa sih yang enggak pengen menjalankan liburan romantis? Atau mungkin ingin merasakan bulan madu dan bulan madu berikutnya dalam kondisi penuh romantisme? Maka tidak ada salahnya Anda mulai mencari tempat yang paling romantis di dunia, bukan? Daripada susah-susah mencari, coba anda lihat dulu daftar tempat paling romantis yang ada di bawah ini:


7 Mercusuar Tertinggi Di Dunia


Mercusuar adalah sebuah bangunan menara dengan sumber cahaya di puncaknya untuk membantu navigasi kapal laut. Sumber cahaya yang digunakan beragam mulai dari lampu sampai lensa dan (pada zaman dahulu) api.
Karena saat ini navigasi kapal laut telah berkembang pesat dengan bantuan GPS, jumlah mercusuar di dunia telah merosot menjadi kurang dari 1.500 buah. Mercusuar biasanya digunakan untuk menandai daerah-daerah yang berbahaya, misalnya karang dan daerah laut yang dangkal.

Salah satu mercusuar yang paling terkenal di dunia adalah Pharos di Alexandria, yang merupakan salah satu dari Tujuh Keajaiban Dunia.

Namun, dibawah ini adalah 7 mercusuar tertinggi di dunia, mari kita lihat!


1. Jeddah Lighthouse 
 

14 Tanda Untuk Orang Yang Berumur Panjang


Setiap orang selalu berharap bisa memiliki usia panjang yang sehat. Apakah Anda memiliki tanda-tanda umur panjang? Lihat 14 tanda berikut yang menunjukkan seseorang bisa berusia panjang. Seperti dikutip dari Prevention, ada banyak cara yang bisa dilakukan orang agar memiliki tubuh sehat sehingga meningkatkan kesempatan berusia panjang.

8 Menara Yang Menjadi Simbol Negara

1.Menara Eiffel (Paris,PERANCIS)

10 Model Jam yang Unik


Bosan dengan jam di rumah yang monoton? Coba jam lucu, unik, dan cantik yang satu ini.
Dengan berbagai bentuk dan ukuran yang menggemaskan, dijamin jam yang berputar dari pukul 12 siang sampai 12 malam dirumah juragan akan terlihat lebih keren.

Penasaran seperti apa jam-jam yang unik dan keren ini? berikut sebagian foto-fotonya :


1. Fruit-Powered Clock